...Melihat perkembangan dan gerakan para anak bangsa di lingkungan Nahdlatul Ulama yang sangat agresif, sehingga menjadikan kami mempunyai inspirasi untuk mewujudkan sebuah formulasi yang siap untuk dikonsumsi para generasi dan Kader Nahdlatul Ulama...
Ditahun ini untuk pertama kalinya PKPT IPNU IPPNU UNNES akan menyelenggarakan:
==========================
MAKESTA RAYA IPNU IPPNU PERGURUAN TINGGI SE JAWA TENGAH
==========================
Kegiatan ini bertema “ Bersinergi meneguhkan islam Nusantara untuk mengembangkan IPNU IPPNU di Perguruan Tinggi” dan akan dilaksanakan pada 20-22 Mei 2016
--------------------------
SYARAT PESERTA:
- Mahasiswa Aktif di Universitas Negeri Semarang (UNNES) atau Perguruan Tinggi Se Jawa Tengah
- Maksimal semester 6 (Dibuktikan dengan KTM)
- Beragama islam
- Bersedia mengikuti seluruh rangkaian kegiatan
PENDAFTARAN:
- Mengisi form online: http://bit.ly/makestaraya
- Konfirmasi sms: MR_NAMA_UNIVERSITAS ke 0858-7622-3881 (Rekanita Kamalia)
- Batas akhir pendaftaran: 18 Mei 2016
- Biaya Pendaftaran: Rp. 50.000,-
* Untuk pembayaran dapat secara langsung ke Rekanita Nisa (0857-8637-3455) atau transfer melalui rekening:
BRI : 1270-010045065 a.n Kamalia
BNI : 0285674848 a.n Kamalia
*Setelah transfer wajib konfirmasi ke 0858-7622-3881 (Rekanita Kamalia)
- Lain-lain: Menyerahkan f.c KTM dan pas foto 3x4 (3 lembar). *Saat Registrasi
MATERI:
- Ke-NU-an
- Ke-Aswaja-an
- Ke-IPNU IPPNU-an
- Geo Politik Kampus
- Wawasan Kebangsaan
- Training Leadership
- Outbound
- Fucus Grup Discussion
FASILITAS:
- Seminar kit
- Sertifikat
- Konsumsi peserta
- Transportasi
- Penginapan
- Souvenir
- Field Trip
TECHNICAL MEETING:
- Hari: Kamis, 19 Mei 2016. Waktu 15.00 WIB – selesai. Tempat: Depan Auditorium UNNES
TREASER:
Berikut ini video Treasernya:
MORE INFO:
- Ali Maskur (087837951217)
- FB: PKPT IPNU IPPNU UNNES
#MakestaRaya
SALAM BERJUTA!
No comments:
Post a Comment